Rabu, 25 Mei 2011

SIMPANAN DEPOSITO

SIMPANAN DEPOSITO

Definisi Deposito dan Sertifikat Deposito

DEPOSITO
PASAL 1 (7) UU 10/1998
“DEPOSITO ADALAH SIMPANAN YANG PENARIKANNYA HANYA DAPAT DILAKUKAN PADA WAKTU TERTENTU BERDASARKAN PERJANJIAN NASABAH PENYIMPAN DENGAN BANK”

SERTIFIKAT DEPOSITO
PASAL 1 (8) UU 10/1998
“SERTIFIKAT DEPOSITO ADALAH SIMPANAN DALAM BENTUK DEPOSITO YANG SERTIFIKAT BUKTI PENYIMPANANNYA DAPAT DIPINDAHTANGANKAN”

CIRI-CIRI SERTIFIKAT DEPOSITO
1. BUKTI PENERIMAAN SEJUMLAH UANG YANG DIKELUARKAN BANK UMUM
2. JANGKA WAKTU TERTENTU
3. IMBALAN DIBERIKAN DI MUKA (DISCONTO)
4. ATAS UNJUK/PEMBAWA
5. PENYERAHAN DENGAN PINDAH TANGAN
6. DAPAT DIPERJUAL-BELIKAN
7. BANK MEMPERTANGGUNGJAWABKAN SELURUH HARTA KEKAYAANNYA
8. DAPAT DIJADIKAN JAMINAN (GADAI)
9. KADALUWARSA 30 TAHUN

DEPOSITO BERJANGKA

“Simpanan masyarakat atau pihak ketiga yang penarikannya dapat dilakukan pada waktu tertentu
menurut perjanjian antara penyimpan dengan bank yang bersangkutan.”

Jatuh tempo deposito umumnya:
• 1 bulan (jangka pendek)
• 3 bulan
• 6 bulan
• 12 bulan (jangka panjang)
• 18 bulan
• 24 bulan

Suku Bunga :
• Jika bank membutuhkan likuiditas yang relative besar maka semakin lama jangka waktu deposito semakin tinggi tingkat suku bunganya.
• Sebaliknya dalam kondisi longgar (ekonomi normal) tingkat suku bunga akan semakin kecil untuk deposito dengan jangka waktu semakin lama.

Deposito dijamin pemerintah bila suku bunga deposito tidak melebihi dari 150 % dari tingkat bunga Sertifikat Bank Indonesia (SBI).

Perpanjangan Deposito Berjangka :

1. Perpanjangan Otomatis (Automatic Roll Over)
Dilakukan atas permintaan Deposan yang sudah dbuat melalu perjanjian pada saat
pembukaan deposito.

2. Perpanjangan Biasa
Bila ada kesepakan antara Bank dengan Deposan pada saat jatuh tempo.



Penarikan Deposito Berjangka sebelum jatuh tempo dapat mengganggu likuiditas bank, oleh karena itu pada umumnya bank mengenakan pinalty.

3 jenis pinalty yang umum :
1. Pinalty dihitung sekian persen tertentu dari bunga sebelum pajak
2. Pinalty dihitung sekian persen tertentu dari bunga setelah pajak
3. Pinalty dihitung sekian persen tertentu dari nominal deposito.

SERTIFIKAT DEPOSITO

“Simpanan dana pihak ketiga / masyarakat dan terikat oleh jangka waktu (fixed time).

Perbedaan dengan deposito berjangka adalah :
• Sertifikat deposito diterbitkan atas unjuk(pembawa), sedangkan deposito berjangka diterbitkan atas tunjuk (nama).
(dapat diperdagangkan oleh masyarakat setelah mendapat ijin dari Bank Indonesia)
• Bunga sertifikat deposito diperhitungkan dan dibayarkan dimuka.

1 komentar:

  1. Halo,
    Nama saya ROBBI dari Cirebon Jawa Barat Indonesia, saya ingin mengucapkan terima kasih kepada ibu Alicia Radu karena telah membantu saya mendapatkan pinjaman yang baik setelah saya banyak menderita di tangan pemberi pinjaman online palsu yang menipu saya untuk mendapatkan uang tanpa menawarkan pinjaman, saya telah membutuhkan pinjaman selama 3 tahun terakhir untuk memulai bisnis saya sendiri di kota Cirebon di mana saya tinggal dan saya jatuh ke tangan perusahaan palsu di Turki yang telah menipu saya dan tidak menawarkan pinjaman kepada saya. dan saya sangat Frustrasted karena saya kehilangan semua uang saya ke perusahaan palsu di Turki, karena saya berhutang kepada bank dan teman-teman saya dan saya tidak punya orang untuk dijalankan, sampai suatu hari setia bahwa seorang teman saya menelepon Siti Aminah setelah membaca kesaksiannya tentang bagaimana dia mendapat pinjaman dari Ibu Alicia Radu, jadi saya harus menghubungi Siti Aminah dan dia mengatakan kepada saya dan meyakinkan saya untuk menghubungi Ibu Alicia Radu bahwa dia adalah ibu yang baik dan saya harus mengumpulkan keberanian dan saya menghubungi Ibu Alicia Radu dan saya terkejut ketika pinjaman saya diproses dan disetujui dan dalam waktu 3 jam pinjaman saya ditransfer ke rekening saya dan saya sangat terkejut bahwa ini adalah mukjizat dan saya harus bersaksi tentang pekerjaan baik Ibu Alicia Radu
    jadi saya akan menyarankan semua orang yang membutuhkan pinjaman untuk menghubungi email Ibu Alicia Radu: (aliciaradu260@gmail.com) dan saya jamin bahwa Anda akan bersaksi seperti yang saya lakukan dan Anda juga dapat menghubungi saya untuk informasi lebih lanjut tentang Ibu Alicia Radu email saya : (robbi5868@gmail.com) dan Anda masih dapat menghubungi Siti Aminah yang memperkenalkan saya kepada ibu Alicia Radu melalui email: (sitiaminah6749@gmail.com)
    semoga Tuhan terus memberkati dan mencintai ibu Alicia Radu untuk mengubah kehidupan finansial saya

    BalasHapus